CPNS dan PPPK 2021: Ini Bocoran Soal Tes Karakteristik Kepribadian yang Wajib Kamu Pahami!

- 5 Januari 2021, 13:00 WIB
Ilustrasi PPPK 2021 dan Seleksi CPNS 2021.*
Ilustrasi PPPK 2021 dan Seleksi CPNS 2021.* /ANTARA/Nova Wahyudi

Serta berkaitan dengan pendidikan, bimbel, kursus, diklat yang bisa Kamu kuasai pemahamannya dengan mudah karena berbentuk materi.

4. Kemampuan Bekerjasama dengan Kelompok

Materi ini akan menanyakan bagaimana cara Kamu menyikapi saat Kamu dimasukkan dalam suatu kelompok untuk bekerja sama.

Baca Juga: MANTAP! BSU BLT BPJS Ketenagakerjaan Cair Bulan Ini ke 1,5 Juta Pekerja! Perhatikan 8 Hal Berikut

Baca Juga: Gisel Tak Hadir di Polda Metro Jaya Kemarin, Polisi Jadwalkan Ulang Pemeriksaan Pada 8 Januari 2021

Apakah Kamu akan membaur, atau malah menyendiri dan tidak peduli.

5. Kemampuan Mengkoordinasi Orang Lain

Materi ini akan menanyakan tentang bagaimana karakter Kamu dan sifat Kamu ketika suatu saat terpilih menjadi pemimpin.

Serta bagaimana kemampuan Kamu dalam menggerakkan diri untuk mengkoordinasi orang lain.

Selamat mencoba!***

Halaman:

Editor: Shara Amalia

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x