Cara Mudah Dapatkan BSU BLT Guru Honorer Kemendikbud Rp1,8 Juta, Jangan Lupa Lengkapi 4 Berkas Ini!

- 21 Desember 2020, 19:23 WIB
Persyaratan pencairan BSU Kemendikbud atau BLT guru honorer harus disiapkan. Login Info GTK 2020 di laman info.gtk.kemdikbud.go.id cara cek penerima BSU Kemendikbud.
Persyaratan pencairan BSU Kemendikbud atau BLT guru honorer harus disiapkan. Login Info GTK 2020 di laman info.gtk.kemdikbud.go.id cara cek penerima BSU Kemendikbud. /instagram.com/@kemdikbud.ri

Bagi kamu yang mendaftar bantuan tersebut bisa segera cek HP kamu dan lengkapi empat berkas penting sebagai persyaratan. Jangan lupa login ke link Info GTK serta PDDikti untuk unduh beberapa berkas.

Dilansir dari Kemdikbud, bantuan BSU BLT guru honorer Kemendikbud Rp1,8 juta akan diberikan satu kali kepada pendidik dan tenaga kependidikan (PTK) honorer yang memenuhi kriteria.

Oleh karena itu, bagi peserta yang telah memenuhi kriteria tersebut sudah bisa segera mengecek pencairan dana bantuan tersebut.

Guna memenuhi persyaratan penerima Bantuan Subsidi Gaji Upah (BSU) guru honorer Kemendikbud Rp1,8 juta. Peserta wajib melampirkan berkas.

Baca Juga: Banpres BPUM BLT UMKM Rp2,4 Juta Masih Akan Cair, Cek HP Kamu dan Login Lewat Link eform.bri.co.id!

Baca Juga: Gibran Rakabuming Tantang Balik KPK Buktikan Dugaan Keterlibatan Korupsi Dana Bansos

Berikut berkas yang harus dipenuhi terlebih dahulu oleh penerima bantuan BSU BLT guru honorer Kemendikbud Rp1,8 juta:

1. Calon penerima wajib mengunduh dua berkasi ini diantaranya Surat Keputusan Penerima Bantuan Subsidi Upah, Surat Pernyataan Tanggung Jawab Mutlak (SPTJM).

Jika sudah selesai diunduh, berkas diberi materai, serta jangan lupa untuk ditandatangani.

Dokumen surat tersebut hanya bisa di unduh melalui link berikut ini yakni Info GTK dan PDDikti.

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah