Mau Naik Haji? Pastikan Sudah Cukupi Syarat Wajib Haji

- 7 November 2020, 13:40 WIB
Ilustrasi syarat wajib haji.
Ilustrasi syarat wajib haji. /Pixabay/ Adliwahid

Berakal (aqil)

Orang yang akan berhaji adalah muslim yang waras atau tidak gila. Karena, pada dasarnya, orang yang tidak berakal tidak memiliki beban kewajiban agama.

Baligh (dewasa)

Baligh adalah ketika usia seseorang telah sampai pada tahap dewasa, sehingga sudah mampu untuk membedakan antara yang baik dan yang buruk.

Merdeka (hurriyah)

Merdeka disini dapat diartikan sebagai orang yang bebas dari perbudakan, atau tidak terikat tanggung jawab pada majikannya.

Baca Juga: Tak Lolos CPNS 2019? Tenang Anda Masih Berpeluang Mendaftar Seleksi CPNS 2021, asal...

Mampu (Istitha’ah)

Syarat haji yang terakhir adalah mampu. Mampu yang dimaksudkan dalam hal ini yaitu, mampu secara ekonomi.

Dapat membayar perjalanan pulang dan pergi haji, mampu mencukupi nafkah keluarga yang ditinggalkan, mampu melunasi hutang-hutangnya (jika memiliki hutang, dan mampu secara fisik, maupun ilmu manasik.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x