Tak Mengurangi Kemeriahannya, Coba 5 Tradisi Baru Imlek Secara Digital Berikut Ini

- 11 Februari 2021, 17:15 WIB
Suasana Imlek, di salah satu klenteng
Suasana Imlek, di salah satu klenteng /

JURNALSUMSEL.COM - Pandemi Covid-19 mengharuskan masyarakat mengubah gaya hidupnya, termasuk merayakan hari besar seperti Imlek.

Perayaan Imlek tahun ini juga harus dijalankan dengan cara bereda karena sejak Maret 2020, Pemerintah sudah memberlakukan Kebijakan Pengaturan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM).

Perayaan Imlek terpaksa dilakukan secara digital, mengingat untuk berkumpul bersama keluarga hanya akan melanggar peraturan dan memberikan resiko terhadap penularan virus.

Baca Juga: Manchester City Kokoh di Puncak Klasemen, Pep Guardiola: Kami Sudah Menjadi Juara Liga Inggris

Baca Juga: Kronologi Kecelakaan Pesawat Sriwijaya SJ-182, KNKT Sebut Sebelum Jatuh Pesawat Naik ke Ketinggian 10.900 Kaki

Meski dilakukan secara digital, kemeriahan Imlek tetap bisa dinikmati oleh Anda dan keluarga.

Berikut ini melansir dari Antara beberapa kegiatan Imlek secara digital yang bisa Anda lakukan.

1. Gunakan jasa kirim online makanan khas Imlek
Acara makan-makan Imlek kali ini mungkin terbatas hanya pada keluarga inti saja. Tapi bukan berarti Anda tidak bisa menikmati hidangan buatan anggota keluarga lainnya.

Manfaatkanlah jasa kirim online untuk mengantar hidangan ke rumah sanak saudara. Jika tidak sempat memasak, Anda juga bisa memesan makanan khas Imlek melalui aplikasi online.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah