7 Toko Online yang Bisa Dibangun di Tengah Pandemi Covid-19, Insya Allah Raup Untung

- 26 September 2020, 13:57 WIB
Usaha sampingan toko online di tengah pandemi Covid-19. (Freepik)
Usaha sampingan toko online di tengah pandemi Covid-19. (Freepik) /Freepik

Baca Juga: Mudahnya Bayar Tagihan Rumah Selama di Rumah Aja

Apalagi, dengan potensi pasar di beberapa kota besar.

Nah, membuka toko sayur secara online bisa jadi pilihan.

2. Toko Online Produk Kesehatan

Membuka bisnis produk kesehatan juga bisa menjadi ide yang cemerlang untuk dilakukan.

Mengingat saat ini minat konsumen terhadap berbagai produk kesehatan semakin meningkat secara signifikan.

Baca Juga: Cara Mendeteksi Happy Hypoxia yang Sangat Berbahaya, Berikut Pengertian dan Gejalanya

Anda bisa melakukan kerja sama dengan supplier produk kesehatan terdekat.

Berbagai produk yang bisa Anda jual misalnya pembersih tangan, sabun, masker, termometer, dan lain sebagainya.

3. Toko Online Jasa Konsultasi

Bisnis online tidak hanya berpusat pada jual beli barang saja.

Salah satu ide usaha online yang terbilang menguntungkan dan menjanjikan adalah jasa konsultasi secara daring.

Baca Juga: Sudah Kirim Banyak Lamaran tapi Tak Kunjung Dipanggil Wawancara Kerja? Coba Simak 4 Hal Ini

Jika Anda bisa menghubungkan para ahli dengan klien, Anda bisa membangun usaha ini.

Walaupun sudah terdapat beberapa tempat konsultasi online, jumlahnya belum memadai jika dibandingkan dengan daya pasar yang ada.

4. Toko Online Makanan dan Minuman

Akhir-akhir ini, pembelian makanan dan minuman secara online mengalami peningkatan.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x