Bansos Kartu Sembako/BPNT Cair Desember 2021, Ini Cara Cek Penerima Bantuan di cekbansos.kemensos.go.id

- 17 Desember 2021, 08:03 WIB
Bansos Sembako Rp 300 ribu cair Desember 2021 ini, cara daftar jika tidak jadi penerima bantuan BPNT di cekbansos.kemensos.go.id.
Bansos Sembako Rp 300 ribu cair Desember 2021 ini, cara daftar jika tidak jadi penerima bantuan BPNT di cekbansos.kemensos.go.id. /Ilustrasi bantuan bansos PKH @wartasumbawa/

JURNALSUMSEL.COM - Bansos Kartu Sembako atau BPNT saat ini masih disalurkan pemerintah bagi Keluarga Penerima Manfaat (KPM).

Program pemberian bansos BPNT atau Kartu Sembako yang dilakukan guna meringankan beban ekonomi masyarakat selama pandemi ini bisa dicek melalui dua cara.

Masyarakat bisa mengakses link cekbansos.kemensos.go.id dan tidak perlu login lagi untuk cek penerima BPNT/Kartu Sembako.

Baca Juga: Ungkapan Romantis Syifa Hadju Setia Memberi Semangat Rizky Nazar yang di Penjara Karena Terjerat Kasus Narkoba

Sementara itu, cara lain untuk cek penerima BPNT/Kartu Sembako yakni melalui aplikasi Cek Bansos yang mengharuskan penggunanya login terlebih dulu.

Untuk lebih jelasnya, simak cara cek penerima bansos BPNT/Kartu Sembako berikut ini.

Sebelumnya, artikel ini telah lebih dulu terbit di Berita DIY dengan judul "Pakai Link cekbansos.kemensos.go.id dan Aplikasi Cek Bansos, Cek Nama KPM yang Terima Bansos Sembako BPNT".

Melalui link cekbansos.kemensos.go.id

1. Buka link online cekbansos.kemensos.go.id

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Berita DIY


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah