Tidak Pernah Lolos Kartu Prakerja? Coba Lakukan 7 Tips dan Trik Ini di Pendaftaran Gelombang 13!

- 5 Maret 2021, 11:00 WIB
 Tangkapan Layar Poster Program Kartu Prakerja Gelombang 13. Lakukan 7 tips dan trik ini agar lolos!
Tangkapan Layar Poster Program Kartu Prakerja Gelombang 13. Lakukan 7 tips dan trik ini agar lolos! /Instagram.com/ @prakerja.go.id

Jika tidak kunjung berhasil mengunggah foto KTP, kamu bisa melakukannya pada malam hari disaat server tidak ramai pengunjung.

4. Cantumkan nomor Hp dan email aktif

Saat mendaftar, pastikan kamu mencantumkan nomor Hp dan email yang aktif.

Hal tersebut sangat penting melakukan verifikasi melalui kode OTP yang dikirimkan ke nomor Hp atau alamat email yang telah kamu isikan.

5. Kerjakan tes motivasi dan kemampuan dasar dengan baik

Jangan remehkan tes motivasi dan kemampuan dasar yang harus diisi pada saat mendaftar gelombang Kartu Prakerja.

Tes ini sangat berpengaruh terhadap hasil seleksi Kartu Prakerja yang dilakukan dengan tujuan untuk mengenali kompetensi dan potensi yang kamu punya.

Baca Juga: Ditanya Soal Balikan dengan Ariel Noah, Luna Maya: Emang Dia Single? Gue Enggak Tahu

Baca Juga: Jadwal Acara di TV One Hari Ini, 5 Maret 2021: Saksikan Tayangan Spotakuler, Hidup Sehat, dan E-Talkshow!

Saat melakukan tes, kamu bisa menggunakan alat bantu seperti kertas dan pulpen untuk menyelesaikan soal.

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah