CPNS 2021 Segera Dibuka April Nanti, Siapkan Dokumen yang Harus Diunggah Berikut Ini

- 29 Januari 2021, 21:00 WIB
CPNS 2021 Segera Dibuka April Nanti, Siapkan Dokumen yang Harus Diunggah Berikut Ini
CPNS 2021 Segera Dibuka April Nanti, Siapkan Dokumen yang Harus Diunggah Berikut Ini /Antara/Nova Wahyudi

5. Tidak pernah diberhentikan dengan hormat atas permintaan sendiri atau tidak dengan hormat sebagai PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, anggota Kepolisian Negara Republik Indonesia, atau diberhentikan tidak dengan hormat sebagai pegawai swasta.

Baca Juga: Info Terbaru Pendaftaran CPNS 2021 Terkait Persyaratan yang Perlu Disiapkan

6. Tidak berkedudukan sebagai calon PNS, prajurit Tentara Nasional Indonesia, atau anggota Kepolisian Republik Indonesia.

7. Tidak menjadi anggota atau pengurus partai politik maupun terlibat politik praktis.

8. Memiliki kualifikasi pendidikan sesuai persyaratan jabatan yang akan dilamar.

9. Sehat jasmani dan rohani sesuai kualifikasi jabatan yang akan dilamar.

10. Bersedia ditempatkan di seluruh wilayah Negara Kesatuan Republik Indonesia atau negara lain yang ditentukan oleh instansi pemerintah.

11. Berkelakuan baik.

12. Merupakan lulusan perguruan tinggi dalam negeri atau perguruan tinggi luar negeri dengan IPK minimal 2,75 untuk lulusan D-III, 3,00 untuk S1, dan 3,20 untuk lulusan S2.

Baca Juga: Anggaran Kartu Prakerja Gelombang 12 Rp20 Triliun Naik 2 Kali Lipat, Simak Cara Daftar dan Syaratnya

Halaman:

Editor: Ramanda Rizki Sari

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah