Kartu Prakerja Gelombang 12 Masih Tanda Tanya, Siapkan Diri dari Sekarang Biar Mudah Daftar

13 November 2020, 15:51 WIB
Pembukaan Kartu Prakerja Gelombang 12 masih jadi tanda tanya. /

JURNASUMSEL.COM - Program Kartu Prakerja gelombang 11 resmi ditutup pada 10 November 2020. Pengumuman yang lolos pun sudah bisa dilihat.

Banyak kabar yang beredar, pemerintah akan membuka Kartu Prakerja gelombang 12.

Meski demikian, hingga kini belum ada kepastian kapan Prakerja gelombang 12 akan dibuka. Belum ada keterangan resmi dari penyelenggara.

Baca Juga: Jelang Pendaftaran CPNS 2021. Begini Cara Mengunggah Scan Dokumen dan Swafoto yang Benar

Baca Juga: Bantuan Subsidi Gaji BLT BPJS Termin 2 Tahap 2 Cair Hari Ini! Buat yang Belum Terima, Cek Hal Ini

Namun, kamu bisa mensiasatinya dengan trik mendaftar terlebih dahulu, agar nantinya memudahkan ketika mendaftar Prakerja gelombang 12.

Mengingat sebelumnya, banyak kejadian yang menyebabkan gagalnya dalam mendaftar akun prakerja.

Hal yang menyebabkan kegagalan tersebut bermacam-macam.

Baca Juga: Sudah Daftar BLT UMKM Rp2,4 Juta? Buruan Cek Nama Kamu di Laman pembiayaan.depkop.go.id, Lengkap!

Baca Juga: SUDAH CAIR SEMUA! Segera Cek Dana BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 Termin 2 di Rekening

Diantaranya gagal upload foto KTP, penyebab kegagalan tersebut adalah dikarenakan server yang sedang down akibat terlalu banyaknya orang yang mengakses web prakerja.go.id.

Nah, cara untuk mensiasati kegagalan tersebut adalah dengan mendaftar Prakerja terlebih dahulu, sekarang.

Baru setelahnya ketika Prakerja gelombang 12 telah dibuka, bagi yang sudah mendaftar atau telah memiliki akun prakerja bisa dengan mudah untuk ikut pendaftaran.

Baca Juga: Kapan Semua Rekening Bank Penerima Bantuan Subsidi Gaji BLT BPJS Ketenagakerjaan Dapat Transferan?

Baca Juga: Simak Jadwal Penyaluran Dana BLT BPJS Ketenagakerjaan Tahap 2 ke Bank Swasta

Caranya, dengan sekali klik "Gabung", maka akun mu akan masuk dan terdaftar ketahap seleksi, tinggal menunggu pengumuman tiba.

Sehingga, kegagalan yang sebelumnya pernah terjadi tidak akan terulang kembali.

Jadi sebaiknya daftar dulu sekarang, berikut cara mendaftar Kartu Prakerja.

Baca Juga: Ingin Dapat Insentif Kartu Prakerja Gelombang 11, Simak 5 Hal Berikut

Baca Juga: Tips Mudah Memilih Pelatihan di Kartu Prakerja Gelombang 11, Lakukan Hal Ini Agar Cepat Cair

1. Buka situs www.prakerja.co.id.
2. Siapkan KTP dan nomor Kartu Keluarga (KK).
3. Isi data diri sesuai KTP.
4. Ikuti tes motivasi dan kemampuan dasar secara online.
5. Pada tahap tes kemampuan dasar, kamu boleh menggunakan alat tulis untuk mencari jawaban.***

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber

Tags

Terkini

Terpopuler