Tips Memilih Moisturizer untuk Perawatan Kulit Kering

- 30 Oktober 2020, 20:31 WIB
Perawatan kulit kering.
Perawatan kulit kering. /Pixabay - andreas160578/

Serta kandungan yang membantu agar kelembapannya tidak mudah hilang seperti Ceramide, Lanolin, Beeswax, Dimethicone yang terdapat pada sifat Emolien dan Oklusif.

5. Berlabel Hypoallergenic

Hypoallergenic merupakan suatu label yang menyatakan bahwa kandungan pada suatu produk tidak rentan menyebabkan reaksi alergi.

Untuk kulit yang sangat kering biasanya tingkat sensitifitasnya akan meningkat, untuk itu sangat disarankan saat memilih produk moisturizer yang terdapat label hypoallergenic.

Baca Juga: Pengumuman CPNS 2019 Telah Selesai, Berikut Pas Foto yang Benar dalam Pemberkasan

Tapi bukan berarti produk dengan label hypoallergenic ini 100 persen bebas dari risiko alergi pemilihan produk dengan label tersebut hanya untuk meminimalisir terjadinya efek negatif pada kulit.

Karena alergi merupakan gangguan sistem imun, jadi reaksi tiap orang terhadap komposisi produk tersebut akan berbeda-beda.

Baca Juga: Produktif Meski Hari Libur, Mendagri: Puluhan Ribu KTP Direkam dan Dicetak, Simak Selengkapnya

6. Disarankan menghindari kandungan alkohol dan fragrance

Jenis alkohol seperti ethanol atau juga yang ditulis dengan isopropyl alcohol, ethyl alcohol, SD alcohol, dan denat alcohol merupakan beberapa jenis alkohol yang dapat membuat kulit semakin kering.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x