Sejarah Singkat Hidup Nabi Muhammad SAW yang Jatuh pada Kamis 29 Oktober 2020

- 28 Oktober 2020, 08:26 WIB
Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW, mari mengingat lagi sejarah dan biografi Rasulullah SAW.
Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW, mari mengingat lagi sejarah dan biografi Rasulullah SAW. /Pixabay/

Baca Juga: Jadwal Acara ANTV dan TV One 28 Oktober 2020, Jodha Akbar Tayang Pada Pukul Ini

Keikhlasan Halimah pun diberi balasan oleh Allah Swt. Keledai kurus milik Halimah menjadi berisi dan ASI-nya kembali lancar.

Nabi Muhammad lalu menerima wahyu pertama pada saat berusia 40 tahun di Gua Hira. Nabi memiliki empat sifat yakni benar, dapat dipercaya, menyampaikan, dan cerdas.

Rasulullah meninggal dalam usia 63 tahun pada hari Senin di bulan Rabiul Awal. Nabi meninggal setelah sakit selama 12 hari.

Baca Juga: Prakiraan Cuaca 28 Oktober 2020, Palembang dan Sekitarnya Berpotensi Cerah Berawan Sepanjang Hari

Baca Juga: Ramalan Kesehatan Zodiak Gemini, Cancer, Leo, Virgo Rabu, 28 Oktober 2020

Sejarah Maulid Nabi atau Kelahiran Nabi dapat dijadikan momentum untuk meneladani kisah dan sifat-sifat Rasulullah.

Mengingat perjuangan Nabi untuk bisa menegakkan agama Islam. Mengikuti ajaran serta tuntunan dalam beribadah sesuai dengan apa yang Nabi ajarkan.***

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah