Sejarah Singkat Hidup Nabi Muhammad SAW yang Jatuh pada Kamis 29 Oktober 2020

- 28 Oktober 2020, 08:26 WIB
Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW, mari mengingat lagi sejarah dan biografi Rasulullah SAW.
Menyambut Maulid Nabi Muhammad SAW, mari mengingat lagi sejarah dan biografi Rasulullah SAW. /Pixabay/

"Rasulullah shallallahu 'alahi wa sallam pernah ditanya mengenai puasa pada hari Senin, lantas beliau menjawab, hari Senin adalah hari aku dilahirkan," bunyi Hadis Riwayat Muslim.

Saat Muhammad lahir, diriwayatkan Ibnu Sa'ad Ahmad ibn Hanbal Darini, cahaya menerangi istana-istana di Rum.

Baca Juga: Jadwal Acara SCTV Rabu 28 Oktober 2020, Jangan Lewatkan Live Liga Champions Juventus vs Barcelona

Baca Juga: Jadwal Acara Televisi Indosiar pada Rabu 28 Oktober 2020, Pop academy Top 30 Jangan Kelewatan!

Nama Muhammad diberikan oleh sang kakek Abdul Mutalib, pemegang kunci Kakbah.

Abdul Mutalib membawa Muhammad masuk ke dalam Kakbah, lalu seekor kambing disembelih sebagai bentuk aqiqah. Nabi Muhammad juga dikhitan saat berusia tujuh hari.

Nabi Muhammad tumbuh sebagai seorang yatim. Ayahnya meninggal saat belum genap berusia 3 tahun.

Saat Nabi lahir, tak ada yang mau menyusuinya karena tergolong miskin.

Namun, seorang ibu bernama Halimah Sa'diyah dengan ikhlas mau menyusui Muhammad meski ASI-nya sulit keluar.

Baca Juga: Jadwal Acara GTV dan RCTI Rabu, 28 Oktober 2020, Ada Naruto Shippuden, Si Doel The Movie

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah