Macam-Macam TOEFL dan Penjelasannya, Termasuk Biaya yang Harus Dikeluarkan

- 28 September 2020, 12:02 WIB
ILUSTRASI macam-macam TOEFL dan penjelasannya.
ILUSTRASI macam-macam TOEFL dan penjelasannya. /Pixabay/

Baca Juga: 7 GOL Tercipta, Leicester City Permak Manchester City di Pekan Ketiga Liga Premier Inggris

2. IBT (Internet-Based Test)

Dikenal juga dengan Next Generation TOEFL, IBT adalah ujian yang dilakukan dengan media komputer dan internet.

Soal-soalnya terdiri dari materi reading, writing, listening, dan speaking yang disajikan melalui komputer yang terkoneksi dengan internet.

Durasi pengerjaan TOEFL IBT kurang lebih 4-5 jam dengan penilaian skor mulai dari 0-120.

Baca Juga: 7 Langkah Menjaga Kesehatan di Musim Pancaroba

Dari sekian banyak jenis TOEFL, IBT termasuk yang paling mahal biayanya.

Untuk satu kali tes, kamu perlu menyediakan biaya sekitar USD195 atau sekitar Rp2,8 juta untuk satu kali tes.

3. TOEFL CBT (Computer-Based Test)

TOEFL CBT pengerjaannya juga dilakukan melalui komputer.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x