Kenali Penyebab Janda Bolong Tidak Subur, Salah Satunya Media Tanam yang Tidak Poros

- 16 Oktober 2023, 09:05 WIB
Perhatikan hal ini agar tanaman hias janda bolong tak kuning busuk
Perhatikan hal ini agar tanaman hias janda bolong tak kuning busuk /Youtube Jos TV

Baca Juga: Rowoon dan Jo Bo Ah Berhasil Duduki Peringkat 1 dan 2 Sebagai Aktor Paling Populer Berkat ‘Destined With You’

4. Kurang mendapat pencahayaan matahari

Penempatan tanaman janda bolong juga berpengaruh terhadap kesuburannya.

Janda bolong yang kurang mendapat pencahayaan bisa mengalami stress, sehingga kesehatan dan pertumbuhannya menjadi terganggu.

Karena itu, jika janda bolong diletakkan di dalam ruangan, sebaiknya letakkan di dekat jendela. Sedangkan tanaman janda bolong yang diletakkan di luar ruangan, sebaiknya diberikan pelindung agar tidak terkena cahaya matahari secara langsung.

Itulah beberapa kesalahan fatal yang biasa dilakukan khususnya oleh pemula dalam merawat tanaman hias janda bolong.***

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah