7 Manfaat Rutin Mengkonsumsi Kunyit, Bisa Bantu Menurunkan Berat Badan hingga Anti Kanker

- 24 April 2023, 10:44 WIB
Tanaman kunyit banyak manfaat jika dikonsumsi setiap hari salah satunya membersihkan lendir didalam paru-paru
Tanaman kunyit banyak manfaat jika dikonsumsi setiap hari salah satunya membersihkan lendir didalam paru-paru /Pixabay

JURNALSUMSEL.COM – Tanaman kunyit biasa digunakan sebagai bahan masakan.

Tanaman kunyit ini banyak tumbuh di beberapa negara di Asia Tenggara, diantaranya Malaysia, Indonesia, Australia, dan India.

Bahkan sampai saat ini, kunyit sudah menyebar ke Afrika.

Penggunaan kunyit dalam memasak biasanya untuk mengurangi bau amis dari ikan atau daging ayam.

Namun, tahukah anda tumbuhan dengan nama ilmiah Curcuma Ionga Linn ini sebenarnya punya manfaat lain bagi tubuh?

Baca Juga: Jerawat Auto Hilang Tanpa Efek Samping, Gunakan Campuran 2 Bahan Alami Ini

Berikut ini Jurnal Sumsel rangkum dari The Healthy tentang manfaat yang bisa Anda rasakan dalam mengkonsumsi kunyit secara rutin.

1. Menurunkan berat badan

Untuk yang sedang diet, mengkonsumsi kunyit adalah langkah tepat.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: The Healthy


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x