4 Dampak Bahaya Bagi Tubuh Akibat Terlalu Sering Mengkonsumsi Gorengan

- 31 Oktober 2021, 13:05 WIB
Ilustrasi gorengan. Benarkah masak dengan air fryer lebih sehat? Ini penjelasannya!
Ilustrasi gorengan. Benarkah masak dengan air fryer lebih sehat? Ini penjelasannya! /Pexels/ Valeria Boltneva

2. Meningkatkan risiko diabetes

Penambahan jumlah lemak dan kalori akibat sering mengkonsumsi gorengan bukan hanya berisiko menambah kegemukan, tetapi juga beresiko terkena diabetes tipe 2.

Baca Juga: Zayn Malik Dilaporkan Mertuanya ke Polisi Terkait Kasus Kekerasan

Baca Juga: Download Gratis Video YouTube, Instagram, Facebook, Twitter, TikTok dengan SAVEFROM.Net, Mudah Tanpa Aplikasi

Orang yang mengalami kegemukan beresiko mengalami terkena penyakit diabetes akibat kadar lemak jenuh dan kalori didalam tubuh terlalu banyak.

Ini diakibatkan gorengan yang dibalut oleh adonan atau tepung digoreng dalam minyak, makanan tersebut akan kehilangan kadar air dan menyerap lemak yang membuat kalori meningkat.

3. Menambah Kadar Kolesterol

Kadar lemak jenuh yang berada dalam kandungan gorengan, membuat tubuh akan sulit dipecahkan atau dicerna sehingga tubuh akan terkena kolesterol jika mengkonsumsi gorengan dalam jumlah banyak.

Kadar Kolesterol yang banyak didalam tubuh dapat meningkatkan resiko penyakit seperti jantung, stroke, kencing manis, obesitas dan serangan jantung.

Baca Juga: Zayn Malik Dilaporkan Mertuanya ke Polisi Terkait Kasus Kekerasan

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah