Keutamaan dan Amalan Sunnah di Bulan Muharram

- 16 Agustus 2021, 16:05 WIB
Bulan Muharram merupakan bulan yang dimuliakan, dan dianjurkan untuk berpuasa utamanya tanggal 9 dan 10 Muharram.
Bulan Muharram merupakan bulan yang dimuliakan, dan dianjurkan untuk berpuasa utamanya tanggal 9 dan 10 Muharram. /pixabay.com/Baramyou0708

"Dalam satu tahun ada 12 bulan, di antaranya ada 4 bulan haram, 3 bulan secara berurutan adalah Dzulqa’dah, Dzulhijjah, Muharam dan Rajabnya Mudhor yang berada di antara Jumadil dan Sya’ban". (HR. Bukhori).

Berikut amalan-amalan pada Bulan Muharram yang dikutip dari Instagram @pondoksanad yaitu:

1. Perbanyak amal shaleh dan jauhi maksiat

"Maka janganlah kamu menganiaya diri kamu dalam bulan yang empat itu..." (QS. At-Taubah ayat 38)

2. Perbanyak puasa sunnah

"Sebaik-baik puasa setelah puasa Ramadhan, adalah pada bulan Allah yang bernama Muharram." (HR. Muslim)

Baca Juga: Tagih Komitmen Pimpinan, 518 Pegawai KPK Minta 75 Orang yang Tak Lulus TWK diluluskan

3. Puasa pada hari 'asyura (10 Muharram)

"Puasa pada hari 'asyura, sungguh aku berharap kepada Allah agar menghapuskan dosa setahun yang telah lalu." (HR. Muslim)

4. Perbanyak sedekah

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah