Kanker Serviks Dapat Dicegah Melalui Deteksi Dini, Cek Cara Pencegahannya, Hanya Lakukan 2 Tes Ini!

- 30 Januari 2021, 19:37 WIB
Virus Papiloma (HPV) adalah salah satu faktor penyebab dari kanker serviks.
Virus Papiloma (HPV) adalah salah satu faktor penyebab dari kanker serviks. /pixabay/cuncon/pixabay

Baca Juga: Kang Pipit Pemeran Film Preman Pensiun Meninggal Dunia, Ternyata Ini Nama Aslinya

Baca Juga: Hanya Sampai Maret 2021, Begini Cara Klaim Token Listrik Gratis PLN dan Baca Ketentuannya

Anak perempuan di kelas 5 SD pun sudah bisa mendapat suntikan HPV yang pertama, kemudian di kelas 6 SD akan mendapat suntikan yang kedua.

Selain melakukan pencegahan dengan vaksinasi, kanker serviks juga dapat dicegah dengan melakukan tes skrining berupa pap smear dan tes HPV.

Bila vaksin HPV dapat dilakukan sejak anak perempuan berusia 9 tahun, maka berbeda dengan pap smear yakni paling cepat dapat dilakukan setelah dimulainya hubungan intim untuk pertama kali.***

 

Halaman:

Editor: Nabilla Erika Putri

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah