Usai Lakukan Vaksinasi Ternyata Masih Bisa Terinfeksi Virus Covid-19? Simak Penjelasan Epidemiolog

- 14 Januari 2021, 16:41 WIB
 Defriman Djafri
Defriman Djafri /Antara

"Sebab, vaksin dibuat dengan varian yang lama. Lalu pertanyaannya apakah mutasi virus ini sudah diantisipasi vaksin Sinovac," katanya.

Baca Juga: UPDATE! Ini Alasan Rizieq Shihab Dipindahkan ke Rutan Bareskrim

Baca Juga: Isi Rekaman Black Box Lion Air JT 610 Terbongkar, Berikut Isi Percakapan Sang Pilot!

Defriman melanjutkan setidaknya butuh kejelasan dari vaksinolog yang merupakan orang yang bisa menjawab persoalan tersebut.

Pada intinya, menurut Defriman, meski vaksinasi telah dilakukan, penerapat protokol kesehatan tetap wajib dilakukan oleh masyarakat.

Lebih lanjut, dia menyebut bahwa penerapan protokol kesehatan tidak cukup hanya memakai masker, mencuci tangan pakai sabun, dan menjaga jarak, namun ada hal-hal lain yang perlu dilakukan.

Agar lebih optimal, selain vaksinasi menurutnya yang juga harus dilakukan adalah membatasi mobilitas sosial serta menambah rutinitas mandi.***

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x