Amalan Hari Rebo Wekasan Jatuh Hari Rabu 6 Oktober 2021

5 Oktober 2021, 17:46 WIB
Ilustrasi Rebo Wekasan /pixabay/

JURNALSUMSEL.COM - Hari Rebo Wekasan atau juga biasa disebut hari Rebo'an adalah hari rabu terakhir di Bulan Shafar Hijriyah.

Umat Islam memperingati hari Rebo Wekasan dengan melakukan suatu amalan khusus.

Hari Rebo Wekasan jatuh pada tanggal 29 Shafar 1443 H atau Rabu 6 Oktober 2021.

Baca Juga: Sinopsis Film The Circle, Tayang di Bioskop Trans TV, Kisah Emma Watson yang Kehilangan Teman Karena Hal Ini!

Baca Juga: Drakor dan Film Korea Selatan Terbaru Ini Ada yang Rilis di Netflix Oktober 2021, Intip Sinopsis dan Pemainnya

Disadur dari Kitab Kanzun Najaa Wasurrur bahwa sebagian Ahlil 'Arifin min Ahlil Kasyfi Wat Tamkin, bahwa dalam satu tahun, Allah Subhanahu wata'ala menurunkan 320.000 bala', yang semuanya diturunkan pada hari rabu terakhir di Bulan Shafar.

Maka hari Rebo Wekasan adalah hari yang paling na'as.

Barangsiapa sholat sunah 4 rakaat satu kali salam pada hari itu, maka Allah selamatkan dia daripada bala'.

Setiap raka'at setelah membaca Al-fatihah baca surat pendek berikut:

Baca Juga: BSU Subsidi Gaji Tahap 5 Cair Oktober 2021, Cek Penerima dengan 4 Cara Ini

Baca Juga: Bansos Cair Lagi di Oktober 2021, Nggak Ribet! Cara Cek Online Penerima Bantuan Sosial BST, PKH dari Kemensos

1. Surah Al-Kautsar 17 kali
2. Surah Al-Ikhlas 5 kali
3. Surah Al-Falaq 1 kali
4. Surah An-Nas 1 kali

Niatnya:

"Sajahku sholat sunah 4 roka'at karena Allah ta'ala."

Kemudian membaca surah Yasiin, setelah pada ayat "Salaamun Qowlam mirrobirrohim" baca sebanyak 313 kali.

Itulah amalan di Hari Rebo Wekasan. Semoga kita dijauhkan dari segala bala'.***

Editor: Mula Akmal

Tags

Terkini

Terpopuler