Mengisi Waktu Senggang dengan Membuat Kerajinan Tangan, Manfaatkan Barang Bekas Ini

- 13 Oktober 2020, 14:22 WIB
Ilustrasi kerajinan tangan. memanfaatkan barang bekas*/
Ilustrasi kerajinan tangan. memanfaatkan barang bekas*/ /Pixabay

Baca Juga: Peringati No Bra Day Pada 13 Oktober 2020 , Begini Sejarah Singkatnya

CD atau Piringan Bekas

CD bekas yang sudah tak terpakai lagi bisa Anda ubah menjadi hiasan dinding.

Gunakanlah tiga CD, lalu warnai dengan cat air dengan warna hitam atau warna lain sebagai warna dasar.

Jika sudah kering, gambarlah pola pada ketiga CD.
Usahakan tiap CD memiliki pola berbeda.

Jika sudah selesai, gantunglah di dinding dengan menyusunnya secara vertikal atau horizontal sesuai selera Anda.

Baca Juga: Mantan Ketua DPR Ini Akui Beri Makan Mahasiswa Saat Demo UU Ciptaker, Dalangnya Bukan SBY

Cangkang telur

Cangkang telur yang biasa Anda buang ternyata bisa dijadikan bahan kerajinan tangan.

Salah satunya pelapis pola pada vas bunga atau pada bingkai foto yang dibuat dari kardus.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah