Tips Menjual Motor Bekas, Dijamin Terjual dengan Harga Tinggi

- 7 September 2020, 08:10 WIB
Ilustrasi Tips Menjual Motor Bekas
Ilustrasi Tips Menjual Motor Bekas /Instagram.com/@alistamandiri

Baca Juga: 5 Outfit Wika Salim yang Menggoda, Inspirasi Buat Para Wanita

  1. Lengkapi berkas

Lengkapi berkas motor seperti STNK, BPKB dan kartu servis jika ada. 

Hal ini dilakukan agar pembeli yakin bahwa motor yang ingin dia beli bukanlah motor bodong.

  1. Hindari modifikasi motor

Setiap pelanggan akan lebih menyukai motor yang masih orisinil atau dalam batas standar, dari pada motor yang telah banyak melakukan modifikasi.

  1. Ganti beberapa alat dan komponen yang rusak

Saat ingin menjual motor, pastikan motor kamu dalam kondisi yang apik. Ganti bodi motor yang pecah, speedometer dan komponen lainnya yang retak.

Baca Juga: Waduh, Marion Jola Semprot Revina VT Gara-gara Body Shaming

  1. Ambil gambar yang bagus

Agar kesempatan motor laku terjual besar, kamu bisa mempostingnya dalam berbagai media sosial. 

Sebelum memposting, pastikan gambar motor terlihat apik dan elegan.

  1. Jangan lakukan penipuan

Saat kamu kepergok melakukan tipuan misalnya, mesin yang sudah lama di poles agar terlihat baru. 

Baca Juga: Pemain Timnas U-19 Indonesia Jadi Korban Latihan Keras Shin Tae-yo

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x