Jelang Pendaftaran CPNS 2021! Begini Cara Pengisian Formasi di situs Sscn.bkn.go.id

- 20 November 2020, 07:35 WIB
Ilustrasi seleksi CPNS 2021.
Ilustrasi seleksi CPNS 2021. /ANTARA/Irwansyah Putra

10. Untuk beberapa instansi yang memiliki persyaratan Skor Tes Bahasa Inggris, silahkan memilih jenis Tes berdasarkan yang disyaratkan oleh instansi

Berikut beberapa contoh jenis Tes yang dapat dipilih oleh pelamar, yaitu Toefl PBT, Toefl IBT, IELTS dan TOEIC. Pelamar dapat memilih jenis tes sesuai dengan persyaratan instansi.

Baca Juga: Gunung Merapi Level III, BNPB Siagakan Satu Unit Helikopter

Baca Juga: Gunung Merapi Level III, BNPB Siagakan Satu Unit Helikopter

11. Isi Nomor Ijazah

12. Isi Tahun Lulus sesuai dengan yang tertera di Ijazah

13. Isi Jenis Perguruan Tinggi (Dalam Negeri atau Luar Negeri)

14. Isi Tanggal Ijazah sesuai dengan yang tertera di Ijazah

15. Ketik Nama Sekolah untuk jabatan setingkat SMA atau sederajat dengan mengisi Nama Sekolah sesuai dengan yang tertulis di ijazah

16. Ketik nama Universitas/Perguruan Tinggi atau sekolah. Kolom ini merupakan auto complete. Untuk mengisi Nama Universitas/Perguruan Tinggi, masukkan beberapa huruf atau kombinasi nama panjang/nama singkatan/penambahan nama daerah

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: BKN


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x