Tutup Akhir November, Cukup KTP dan Nomor Telepon untuk Dapatkan BPUM UMKM BRI

- 5 November 2020, 09:41 WIB
Buruan cek di sini, Pendaftaran BLT UMKM BPUM Rp2,4 Juta tahap 2 dibuka sampai akhir November 2020.*
Buruan cek di sini, Pendaftaran BLT UMKM BPUM Rp2,4 Juta tahap 2 dibuka sampai akhir November 2020.* // Wids RINGTIMES BALI/ /

JURNALSUMSEL.COM - Penerimaan Bantuan BPUM UMKM masih terus berlanjut hingga hari ini.

Pemerintah mengumumkan bahwa pendaftaran Bantuan BPUM UMKM akan ditutup akhir November 2020 nanti.

Bagi Anda yang masih belum mendaftar Bantuan BPUM UMKM bisa segera mendaftarkan diri.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Film Horor Terbaik di Tahun 2020, Jangan Nonton Sendirian!!!

Baca Juga: Sejarah Jalan Malioboro, Ikonik Kota Yogyakarta yang Nyaman untuk Disinggahi

Dilansir dari situs resmi Kemenkop, ada beberapa syarat yang wajib dipenuhi saat mendaftar bantuan BPUM UMKM yaitu:

1. Peserta sedang tidak menerima kredit modal kerja dan investasi dari perbankan manapun.

2. Peserta merupakan Warga Negara Indonesia (WNI) dan terdaftar dalam sensus penduduk.

3. Memiliki Nomor Induk Kependudukan (NIK).

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Kemenkop UKM


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x