Daftar BLT UMKM melalui siapbersamaumkm.com, Teten Masduki: Pendaftaranya Offline

- 24 Oktober 2020, 07:40 WIB
Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Teten Masduki.
Menteri Koperasi dan Usaha Kecil Menengah (UKM) Teten Masduki. /Antara/HO-Biro Pers Istana

JURNALSUMSEL.COM - BLT UMKM atau Bantuan Presiden Usaha Mikro (BPUM) memang sedang menjadi bulan-bulanan.

Serba-serbi kabar mengenai pendaftaran bantuan ini begitu ramai diperbincangkan.

Pendaftaran online yang tak kunjung dapat dilakukan menimbulkan berbagai pertanyaan dari masyarakat.

Beberapa situs resmi sampai hoax telah beredar ditengah masyarakat luas.

Baca Juga: Jadi Konsumen Cerdas, Stop Kosmetik Bermerkuri

Baca Juga: Belajar di Rumah Bersama si Kecil Selama Pandemi? Ini Metode Belajar Anak Berikut Ini

Kabar terbarunya hari ini siapbersamaumkm.com merupakan situs resmi yang telah diperbarui pemerintah untuk dapat mengakses pendaftaran BLT UMKM.

Berita tersebut bahkan muncul sebagai berita utama di pencarian Google.

Menanggapi kabar pendaftaran BLT UMKM yang simpang siur ini pihak Kementerian Koperasi dan UKM memberikan pernyataan tegas.

"Teten Masduki selaku Menteri Koperasi dan UKM mengatakan bahwa pendaftaran program Bantuan Presiden (Banpres) Produktif atau BLT UMKM, tidak bisa dilakukan secara online," dikutip dari web KOPITU.

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: komite-umkm.org


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Pemilu di Daerah

x