Informasi Buat Pemburu Program Beasiswa S2 ke Luar Negeri Tahun 2020, Mau ke Jepang atau Jerman?

- 13 Oktober 2020, 18:32 WIB
Ilustrasi penerima beasiswa.*/ PIXABAY
Ilustrasi penerima beasiswa.*/ PIXABAY /Pixabay

JURNALSUMSEL.COM - Program beasiswa S2 banyak dibuka pemerintah, perusahaan swasta atau negara lain.

Tak hanya dalam negeri, program beasiswa S2 juga ada yang mengirimkan penerimanya ke luar negeri.

Mencari beasiswa S2 ke luar negeri sebenarnya tak bisa dikatakan mudah. Apalagi di tengah pandemi Covid-19.

Baca Juga: Jelang Derby della Madonnina, 6 Pemain Inter Dinyatakan Positif Covid-19

Namun, beberapa negara ternyata masih membuka kesempatan bagi yang ingin melanjutkan S2 melalui jalur beasiswa.

Berikut program beasiswa S2 ke luar negeri yang bisa kalian coba:

Jepang - Beasiswa Monbukagakusho

Beasiswa ini tidak hanya membiayai biaya kuliah saja tetapi juga biaya hidup.

Baca Juga: Ini Dia Aplikasi Online Groceries yang Harus Kamu Tahu Selama Pandemi

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x