10 Fakta Kasus Penusukan Syekh Ali Jaber, Pengakuan Orang Tua Mengejutkan

- 14 September 2020, 10:13 WIB
Detik-detik terjadinya kasus penusukan Syekh Ali Jaber di Lampung
Detik-detik terjadinya kasus penusukan Syekh Ali Jaber di Lampung /

Adapun beberapa fakta mengenai penusukan Syekh Ali Jaber sebagaimana dikutip Jurnalsumsel.com dari Pikiran-Rakyat.com dalam artikel "10 Fakta Penusukan Syekh Ali Jaber: Pelaku 24 Tahun, Dakwah Dilanjutkan hingga Luka Sedalam 4 Cm", sebagai berikut.

Baca Juga: 7 Situs Streaming Anime Legal, Sssttt….Ada untuk Dewasa dan Gratis!

  1. Ditusuk Orang Tak Dikenal

Kabid Humas Polda Lampung, Kombes Zahwani Pandra Arsyad mengatakan bahwa ketika itu Syekh Ali Jaber baru memulai tausiyahnya sekira 15 menit.

Kemudian seorang pria tak dikenal seketika menyerang dan naik ke atas panggung untuk menusuk sang Ulama sebagaimana dikutip dari PMJ News.

"Syekh Ali Jaber sempat mengatakan bahwa 'saya mau pinjam hp biar saya fotokan kan gitu'. Tiba-tiba seorang laki-laki menuju ke atas panggung dan langsung melakukan penusukan, akan tetapi saat itu Syekh refleks sehingga mengenai bahu sebelah kanan," ungkap Pandra pada Minggu, 13 September 2020.

Baca Juga: Jumlah Penerima BLT Rp2,4 Juta untuk UMKM Bakal Ditambah, Pelajari Cara Daftarnya

  1. Syekh Ali Jaber Dilarikan ke Puskesmas

Menurut Pandra, usai aksi penusukan itu Syekh Ali Jaber langsung dilarikan ke Puskesmas Gedong Air, Tanjung Karang Barat agar segera mendapat perawatan.

Pandra juga mengungkapkan kondisi terkini Syekh Ali Jaber yang disebut masih dalam keadaan stabil.

"Beliau saat ini dalam keadaan sehat walafiat dan tengah beristirahat," ucapnya pada Minggu malam dikutip dari ANTARA.

Baca Juga: Sempat Dituding Bermuatan Politik, PSBB Total Jakarta Ternyata Diterapkan Gegara Hal Ini

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x