Rambutmu Tipis dan Bingung Bagaimana Merawatnya? Simak 11 Langkah Ini

- 28 Oktober 2020, 08:00 WIB
Ilustrasi perawatan rambut tipis.
Ilustrasi perawatan rambut tipis. /freepik.com

Menyisir rambut ketika basah akan menarik akar rambut sehingga menyebabkan kerontokkan.

Tunggulah sampai rambut benar-benar kering sebelum di sisir.

Baca Juga: 4 Rekomendasi Layanan Pengiriman Untuk Kamu yang Punya Bisnis Lokal

3. Batasi waktu menyisir

Berbicara tentang menyisir, hal lain yang perlu diperhatikan adalah jangan terlalu sering menyisir rambut.

Menyisir rambut akan membuat tertarik.

Jadi, sisirlah rambut tidak lebih dari dua kali sehari.

Baca Juga: Peringati Sumpah Pemuda, Pengamat Politik Ini Kritik Aksi Demo Mahasiswa Soal RUU Ciptaker

4. Hindari mengikat rambut dengan kencang

Perempuan pasti menyukai gaya ikat rambut kuncir kuda yang tinggi dan ketat sama seperti perempuan lainnya.

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: style craze


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah