Tanda-tanda Tsunami, Perhatikan 7 Gejala Alam Berikut Ini

- 5 Oktober 2020, 06:00 WIB
Ilustrasi Bencana Tsunami.
Ilustrasi Bencana Tsunami. /Pikiran-rakyat.com

 

JURNALSUMSEL.COM - Bencana tsunami dikabarkan bakal melanda Pulau Jawa dan beberapa wilayah lain di Indonesia.

Kabar ini tentu membuat masyarakat menjadi khawatir meski belum bisa dipastikan kebenaran terjadinya bencana tsunami.

Biasanya, bencana tsunami terjadi setelah muncul gempa bumi dengan kekuatan besar.

Baca Juga: Gawat! One Piece Berhenti Sementara Gegara Hal Ini

Namun, bukan berarti gempa bumi menjadi tanda pasti tsunami. Pasalnya, kadang setelah terjadi gempa bumi, tusnami tak terjadi.

Masyarakat harus mengenali tanda-tanda akan terjadi tsunami supaya kita dapat menghindarinya.

Seperti apa sih ciri-ciri bakal terjadinya tsunami? tanda-tanda Tsunami ini bisa jadi pedoman.

Baca Juga: Wakil Ketua Komisi VII DPR Alex Noerdin: Tolong Jaga Betul Lampu Tenaga Surya Ini

1. Kenali Kondisi Air

Halaman:

Editor: Muhammad Wirawan Kusuma

Sumber: Mantra Sukabumi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x