Sinopsis Film Kite, Aksi Balas Dendam Gadis di Kampung Halamannya

- 3 Oktober 2020, 19:45 WIB
Film Kite, di Bioskop Trans TV.
Film Kite, di Bioskop Trans TV. /Moviz Ark

JURNALSUMSEL.COM - Film Kite dirilis tahun 2014 merupakan film berkisah tentang aksi balas dendam seorang gadis.

Film Kite disutradarai oleh Ralph Ziman yang juga pernah menyutradarai film The Zookeeper (2001) dan Gangster's Paradise: Jerusalema (2008).

Film ini dibuat berdasarkan Anime ciptaan Yasuomi Umetsu dengan judul Kite.

Baca Juga: Dua Langkah Mudah Dapatkan Kuota Internet Gratis 45 GB dari Telkomsel

Baca Juga: KICK OFF BABAK PERTAMA! Live Streaming Chelsea Vs Crystal Palace

Film Kite dibintangi oleh aktor dan aktris terkenal seperti India Eisley sebagai Sawa, Samuel L. Jackson sebagai Aker dan Callan McAuliffe sebagai Oburi.

Berikut ini adalah sinopsis Film Kite dilansir dari laman IMDb :

Di dunia yang telah korup dan berubah menjadi tempat kumuh dimana banyak terjadi penculikan, perdagangan manusia dan banyak lagi, hidup seorang gadis bernama Sawa.

Baca Juga: 4 Pantai Terkenal Mistis Berkaitan dengan Nyi Roro Kidul

Baca Juga: Hubungan dengan DJ Natalie Holscher Settingan? Jawaban Sule Bikin Kaget!

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Semarangku (PRMN)


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x