4 Hal yang Wajib diperhatikan Setelah Kucing Menjalani Operasi Steril

- 24 Oktober 2023, 09:14 WIB
Ilustrasi kucing peliharaan.
Ilustrasi kucing peliharaan. /Pixabay/KAVOWO/

JURNALSUMSEL.COM - Pemilik hewan berbulu terutama kucing pasti sudah tidak asing dengan yang namanya sterilisasi atau steril.

Bagi pecinta hewan khususnya kucing atau anjing, steril pada hewan peliharaan termasuk hal yang penting guna menekan laju populasi hewan yang tak terkendali.

Selain menekan populasi, steril pada kucing juga punya manfaat lain, yakni hewan peliharaan bisa lebih tenang, sehat, dan dapat memperpanjang umur kucing.

Baca Juga: Agensi dan Tim Produksi 'Running Man' Jelaskan Alasan Jeon So Min Hengkang Setelah 6 Tahun Bergabung

Setelah menjalani operasi steril, biasanya ada beberapa hal yang wajib diperhatikan oleh pemilik kucing. Tentunya selain memakaikan collar dan salep sscara rutin, ada beberapa hal lain yang tak kalah penting untuk dipersiapkan.

Lantas apa saja hal-hal yang harus diperhatikan pasca steril kucing? Berikut simak penjelasannya.

1. Kebersihan kandang

Usai menjalani operasi steril, pastikan memasukkan kucing ke kandang dalam keadaan kandang yang sudah bersih. Hal ini ditujukan untuk mencegah terjadinya infeksi akibat kuman pada luka operasi kucing.

2. Siapkan minum dan makan

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x