Cara Mengatasi Nyeri Asam Urat Secara Cepat dan Aman dengan Minum Rebusan Bahan Alami Ini

- 20 Oktober 2023, 09:34 WIB
Ilustrasi asam urat.
Ilustrasi asam urat. /pixabay @Steras /

4. habbatussauda 5 butir

5. Buah Kurma

Baca Juga: Ramalan Zodiak Scorpio Hari Jumat, 20 Oktober 2023: Ada Peluang Mencapai Sukses dalam Waktu Dekat

Untuk garam, disarankan agar tidak menggunakan garam dapur.

Untuk mendapat hasil maksimal, maka lebih baik menggunakan garam mineral kata dr. Zaidul Akbar.

"Tapi garamnya jangan garam dapur ya, jangan garam rafinasi, ya pokoknya garam mineral saja," kata dr. Zaidul Akbar.

Itulah cara ampuh membuat asam urat angkat kaki, cukup konsumsi lima bahan herbal alami ini kata dr. Zaidul Akbar. Dengan mengkonsumsi lima bahan herbal secara rutin, penyakit asam urat bisa teratasi.***

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah