4 Tanaman Hias Ini Laku Keras di Mancanegara, Mawar Salah Satunya

- 1 September 2020, 15:40 WIB
Mawar
Mawar /

Baca Juga: 100 Dokter Meninggal Dunia Terkait Covid-19, 4 dari Sumatera Selatan

Bunga Krisan merupakan bunga yang hanya diekspor ke Jepang. Tanaman ini diekspor sebanyak 14 juta stek bunga krisan yang berasal dari Cianjur.

Selain itu, bunga krisan juga memiliki beberapa khasiat, di antaranya adalah membantu perawatan kulit, meningkatkan kekebalan tubuh, mencegah osteoporosis, dan juga meningkatkan kesehatan mata.

Hal itulah yang membuat bunga ini banyak diminati oleh konsumen di luar negeri.

Artikel ini sebelumnya terbit di Portal Jember dalam judul "4 Bunga Ini Laku Keras di Luar Negeri, Ratusan Juta Tangkai Diekspor Setiap Tahun".***(Dzikri Abdi Setia/Portal Jember)

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Portal Jember


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah