Cek Resi J&T Versi Online, Begini Caranya

- 30 Agustus 2020, 13:21 WIB
Jasa Pengiriman J&T
Jasa Pengiriman J&T /Jet.co.id

Baca Juga: Sriwijaya FC Dirumorkan Lirik Osas Saha sebagai Alternatif Beto Goncalves

Baca Juga: Arsenal Juara Community Shield, Bungkam Liverpool Lewat Adu Penalti

Atau, buka dulu laman resmi J&T Express dengan URL https://jet.co.id/ . Kemudian, pilih menu 'Search' di bagian atas (tepat di sebelah menu 'Order').

Pada menu 'Search', akan muncul panah ke bawah. Klik 'Trace & Track'. Setelah itu, akan terlihat tulisan 'Please enter your waybill number. Available up to 10 waybills'.

Ini artinya, kamu diminta memasukkan nomor resi atau nomor waybill (surat jalan pengiriman) barang.

Nomor resi atau nomor waybill biasanya didapatkan saat mengirim barang melalui jasa pengiriman J&T. Jumlah nomor resi sekitar 10 sampai 40 digit.

Baca Juga: Liverpool Balas Gol Arsenal, Nonton Live Streaming Arsenal Vs Liverpool Via TV Online

Baca Juga: Arsenal Unggul atas Liverpool, Yuk Nonton Link Live Streaming Arsenal Vs Liverpool Lewat TV Online

Setelah memasukkan nomor resi tersebut pada kolom yang tersedia, silahkan klik 'Search' pada bagian bawah kolom.

Dengan begitu, kamu bisa tau barang yang dikirim sudah tiba di mana.

Halaman:

Editor: Mula Akmal


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah