Baterai HP Sering Drop, Ini 10 Kesalahan Saat Mengisi Daya

- 18 Agustus 2020, 13:11 WIB
Hape baterai gede jadi nggak sering-sering nge-charge (ilustrasi).
Hape baterai gede jadi nggak sering-sering nge-charge (ilustrasi). /Kolase Jakbarnews.com/

JURNALSUMSEL.COM - Pengguna smartphone tentu banyak yang mengalami soal baterai sering drop. Bahkan kita harus sampai menggantinya.

Ternyata banyak yang awam dalam merawat baterai ponsel atau smartphone. Kesalahan merawat bisa menimbulkan kerusakan komponen utama smartphone tersebu.

Dikutip dari Pikiran-rakyat.com, berikut ini 10 kesalahan saat mengisi daya HP:

Baca Juga: Gubernur Sumsel Herman Deru Tak Ingin Ada Lagi Kekerasan Terhadap Napi di Lapas

Baca Juga: Lembang Wonderland, Destinasi Wisata Favorit Baru di Bandung

1. Jangan tinggalkan charger di stop kontak

Jika terus-menerus meninggalkan charger di stop kontak saat tak digunakkan lagi maka akan menarik daya listrik.

Selain berakibat naiknya tagihan listrik, trafo melepaskan panas yang dapat menumpuk secara perlahan dan menyebabkan sesuatu di sekitarnya terbakar.

Atau jika udara di dalam ruangan cukup lembab, hal itu dapat menyebabkan hubungan pendek pada trafo yang menyebabkan kebakaran.

Baca Juga: 11 Tanaman Pembersih Udara, Mudah Ditanam

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Pikiran Rakyat


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah