Aglonema Tumbuh Subur dan Rimbun, Berikut Rekomendasi Pupuk Terbaik yang Bisa digunakan

- 25 Januari 2023, 09:38 WIB
Deretan pupuk yang bisa buat tanaman hias aglonema subur.
Deretan pupuk yang bisa buat tanaman hias aglonema subur. /Tangkapan layar Youtube.com/Pupuk Lahan

Pupuk ini bisa untuk penyemprotan dan bisa juga dikocor untuk tanaman hias aglonema.

3. Pupuk Gandasil D

Gandasil D merupakan pupuk daun untuk menunjang pertumbuhan vegetatif terutama daun aglaonema jika menginginkan daun yang subur, sehat, dan rimbun.

Baca Juga: Beberapa Manfaat Minum Kopi Secara Rutin, Bisa Menurunkan Berat Badan hingga Meningkatkan Daya Ingat

7. Pupuk NPK

Pupuk NPK memiliki kandungan unsur hara yang seimbang juga bagus untuk memperindah tampilan daun aglonema.

Agar tidak bingung karena banyak sekali jenis pupuk, maka pilih saja salah satu jenis pupuk yang sudah direkomendasikan di atas.

Jangan menggunakan banyak jenis pupuk dalam waktu bersamaan atau waktu berdekatan, sebab, bisa overdosis dan mengganggu pertumbuhan tanaman hias aglonema.

Satu hal penting yang perlu anda catat, yaitu pastikan media tanam diracik dari bahan yang tepat.

Baca Juga: Cara Membuat Daun Aglonema Subur dan Rimbun, Lakukan Trik Ini

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x