Murah Meriah, Ini Sederet Pupuk Alami yang Baik untuk Janda Bolong, dijamin Subur dan Rimbun

- 2 Agustus 2022, 06:15 WIB
Rekomendasi pupuk alami untuk janda bolong, dijamin tumbuh subur dan rimbun.
Rekomendasi pupuk alami untuk janda bolong, dijamin tumbuh subur dan rimbun. /Tangkapan layar Youtube/Seru Ga Sih

6. Ampas kelapa

Ampas kelapa sangat bagus untuk menyuburkan tanah dan membuat tanaman cepat berbunga dan berbuah.

Ampas kelapa mengandung kadar protein dan lemak kasar yang tinggi. Limbah sisa perasan santan bisa dipakai untuk pupuk alami termasuk untuk tanaman hias.

Selain itu, ampas kelapa juga bagus untuk media tanam. Oleh karena itu, jangan lupa pakai ampas kelapa untuk pupuk tanaman hias.

Daun kering bisa dibusukkan dulu kemudian dipakai sebagai pupuk. Atau, dihancurkan dan dicampur tanah sebelum dipakai sebagai media tanam.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries Hari Ini, Selasa 2 Agustus 2022: Waspada Jika Ingin Meminjam Uang

7. Kulit pisang

Kulit pisang mengandung kalium, nitrogen, fosfor, dan magnesium. Untuk menjadikannya pupuk, potong menjadi kecil dan campurkan dengan tanah.

Cara lain adalah dengan melumatkan kulit pisang dan dicampur dengan air. Kemudian, siramkan ke tanah tanaman hias.

Kulit pisang akan membusuk perlahan dan melepaskan nutrisi penting yang dibutuhkan oleh tanaman hias.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah