Rezeki Lancar, Ini Amalan yang dianjurkan untuk dilakukan pada Hari Jumat Kata Syekh Ali Jaber

- 8 Juli 2022, 12:00 WIB
 Ilustrasi amalan ibadah di hari Jumat.
Ilustrasi amalan ibadah di hari Jumat. /Pixabay/konevi/

Melansir dari YouTube Munajat Cinta, berikut beberapa amalan yang diyakini dapat membuat rezeki lancar hingga pahala bertambah kata Syekh Ali Jaber.

1. Bershalawat kepada Nabi SAW

Karena Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam menginginkan dan berpesan kepada kita "Perbanyaklah Bershalawat kepadaku di hari Jumat".

Baca Juga: Mantap Bercerai, Nathalie Holscher Hapus Seluruh Potret Kebersamaan dengan Sule di Instagram

Jadi ini hari Jumat kita boleh tinggalkan seluruhnya dzikir hanya fokus shalawat maka itu tidak salah.

Karena Rasul memang minta kita bershalawat kepada beliau di hari Jumat.

2. Perbanyak doa

Ada 1 jam di hari Jumat, barang siapa yang berdoa 1 jam di hari Jumat doanya tidak akan ditolak.

Rasulullah Shallallahu Alaihi Wasallam bersabda yang artinya, "ada 1 jam dalam hari Jumat itu batang siap yang dapat berdoa di satu jam itu, akan diijabah doanya dan tidak akan ditolak oleh Allah.

3. Membaca surat Al Kahfi

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: YouTube


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x