Segera Tayang, Ini Sinopsis Money Heist Korea: Joint Economic Area yang dibintangi Yoo Ji Tae dan Park Hae Soo

- 19 Juni 2022, 16:22 WIB
Ini perbedaan Money Heist Korea dan Spanyol sejauh ini bisa dilihat dari trailer yang dirilis Netflix.
Ini perbedaan Money Heist Korea dan Spanyol sejauh ini bisa dilihat dari trailer yang dirilis Netflix. /Tangkap Layar YouTube.com/Netflix Indonesia

JURNALSUMSEL.COM - Serial "Money Heist Korea: Joint Economic Area" yang dibintangi Yoo Ji Tae dan Park Hae Soo akan tayang pada 24 Juni nanti di Netflix.

"Money Heist Korea: Joint Economic Area" sebelumnya merupakan remake dari serial kriminal Spanyol yang cukup populer berjudul La Casa de Papel atau Money Heist.

Selain Yoo Ji Tae dan Park Hae Soo, aktor dan aktris ternama Korea Selatan lainnya yang akan bergabung dalam "Money Heist Korea: Joint Economic Area" yakni Jeon Jong Seo, Kim Ji Hoon, Lee Won Jong, Jang Yoon Ju, Lee Hyun Woo, Lee Kyu Ho, dan masih banyak lagi.

Merupakan serial yang banyak dinantikan, berikut simak sinopsis "Money Heist Korea: Joint Economic Area" yang akan tayang sebentar lagi.

Baca Juga: Realme Narzo 50i Prime Akan Segera Rilis 22 Juni, dilaporkan Hanya Mematok Harga Rp1,4 Jutaan

Serupa dengan serial aslinya, Money Heist: Korea - Joint Economic Area menceritakan tentang perampokan besar yang direncanakan oleh The Professor jenius (Yoo Ji Tae).

Dalam misi perampokan itu, The Professor merekrut beberapa orang untuk menjalankan miri.

Park Hae Soo memerankan Berlin, Jeon Jong Seo berperan sebagai Tokyo, dan Lee Won Jong sebagai Moscow.

Ada juga Kim Ji Hoon sebagai Denver, Jang Yoon Joo sebagai Nairobi, Kim Ji Hoon sebagai Helsinki, dan Lee Kyu Ho yang akan memerankan Oslo.

Halaman:

Editor: Aisa Meisarah

Sumber: Soompi


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x