Wajib Lakukan Hair Care Rutin Ini, Jika Mau Punya Rambut yang Sehat! Nomor 2 dan 6 Paling Penting

- 7 Februari 2021, 18:00 WIB
Ilustrasi rambut sehat, tebal, dan bersinar
Ilustrasi rambut sehat, tebal, dan bersinar /Unsplash.com/@element5digital/

Kamu bisa menggunakan masker rambut dengan bahan-bahan alami, atau membeli masker rambut yang memang terpercaya khasiatnya.

Carilah kandungan masker rambut yang memang sedang dibutuhkan oleh rambut kalian, Kamu bisa menggunakan masker rambut dua atau tiga kali dalam seminggu ya.

Baca Juga: Seleksi CPNS 2021 di depan Mata! Ayo Ikuti 5 Tips Ini untuk Memaksimalkan Persiapanmu

Baca Juga: CPNS 2021: Mau Lolos Tahap Administrasi? Simak Tips dan Trik Jitu Ini

3. Conditioner

Setelah menggunakan masker rambut, selanjutnya silahkan menggunakan conditioner, atau jika kalian tidak sedang menggunakan masker rambut.

Maka setelah keramas menggunakan shampoo, tahapan hair care selanjutnya adalah conditioner.

4. Hair Tonic

Nah, sama seperti wajah yang membutuhkan toner untuk mengembalikan Ph wajah, maka rambut juga membutuhkan hair tonic atau toner rambut untuk menyehatkan rambut kalian.

Baca Juga: Dewi Tanjung Sebut Isu Kudeta Partai Demokrat Sebagai Pola Lama: Norak bin Nyata

Halaman:

Editor: Shara Amalia

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x