SBMPTN di Depan Mata, 11 Cara Ini Bantu Kamu Raih Kampus Impian!

- 4 Februari 2021, 08:25 WIB
Gambar Suasana SBMPTN
Gambar Suasana SBMPTN /Antara

JURNALSUMSEL.COM- Guys,Seleksi Bersama Masuk Perguruan Tinggi Negeri (SBMPTN) memang butuh banyak persiapan bukan?.

Diantaranya Kamu harus nambah jam belajar, ikut kursus khusus SBMPTN, atau membuat kelompok belajar dengan sahabat satu frekuensimu.

Karena di luar sana banyak juga dari mereka yang berjuang di SBMPTN ini, dan menjadi kompetitor untuk mendapatkan kursi universitas sama seperti dirimu.

Berikut tips dan rangkuman dari Jurnal Sumsel terkait persiapan apa sih yang harus Kamu lakukan untuk menghadapi SBMPTN. So skuyy!


1.Coba kerjain soal UTBK tahun lalu
Kenapa langkah pertama langsung ngerjain soal? Agar kamu tahu dulu tingkat kesulitan soal-soal UTBK itu seperti apa dan kamu juga jadi bisa mmperhitungkan sejauh mana kesiapan kamu hingga saat ini.

2.Evaluasi kesiapan
Setelah Kamu coba mengerjakan satu set kumpulan soal TPS UTBK, pastinya kamu sudah bisa kebayang kira-kira soal semacam apa sih yang akan kamu hadapi.

Disini kita jangan merasa kepedean dulu ya guys, karena tingkat kesulitan UTBK itu menjebak sekali dan dirancang serumit itu, so tetap hati-hati ya mengerjakannya dan selalu evaluasi kembali.

3.Elaborasi bahan materi review
Setelah kamu mengerjakan TPS UTBK tahun lalu dan evaluasi kesiapan/ketidaksiapan kamu, langkah selanjutnya adalah mengelaborasi seluruh bahan materi yang perlu kamu pelajari.

Artinya, kamu coba kupas tuntas sebenarnya bahan materi TPS itu sebanyak apa sih? Apa betul bahan materi TPS itu pada dasarnya ada pola gambar dan seluruh materi yang biasa muncul di TPS?.

Baca Juga: Manchester United Gilas Southampton 9-0 Tanpa Ampun di Pekan ke-22 Liga Inggris 

Baca Juga: KPR BSI Sudah Bisa Dilakukan dengan Target Product Champion

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x