Terapkan 6 Cara Sederhana Ini Untuk Mencegah Keriput Agar Tetap Awet Muda

- 1 Februari 2021, 14:10 WIB
ILUSTRASI keriput.*
ILUSTRASI keriput.* /PEXELS

JURNALSUMSEL.COM- Kulit seseorang akan muncul garis-garis halus dan kerutan pada wajah atau biasa disebut keriput.

Keriput merupakan bagian dari penuaan dan biasa terjadi seiring bertambahnya usia. Hal ini terjadi karena seiring bertambahnya usia, kulit akan menghasilkan lebih sedikit protein kolagen dan elastin.

Namun, tentunya banyak orang yang ingin tetap terlihat awet muda dan memiliki kulit yang kencang, terutama wanita.

Berbagai cara mereka lakukan untuk menghilangkan keriput, dan membuat kulit mereka tetap segar dan kencang.

Sebelum keriput terjadi, lakukanlah 6 cara ini agar dapat memperlambat proses penuaan kulit yaitu keriput, sehingga kamu akan awet muda. Berikut Jurnal Sumsel melansir dari berbagai sumber.

1. Menggunakan Tabir Surya dan Pelembab

Terpapar sinar matahari akan menjadi penyebab kulit cepat keriput. Hal itu karena sinar ultraviolet dapat menembus dan merusak struktur pendukung kulit.

Baca Juga: TOKEN LISTRIK GRATIS! Segera Klaim di pln.co.id pada Februari 2021, Begini Caranya

Baca Juga: Segera Cek Nama Penerima BST Rp300 Ribu, Caranya Login dtks.kemensos.go.id dan Lengkapi Syaratnya

Oleh sebab itu, perlindungan kulit dengan tabir surya sangat dibutuhkan. Selain itu, gunakan juga pelembab agar kulit tidak menjadi kering.

Halaman:

Editor: Mula Akmal

Sumber: Berbagai Sumber


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x